Telusur.news, Bolmong – Cabang Olahraga Arung Jeram Putri Kategori Head to Head yang diikuti 9 Kabupaten dan Kota pada Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Ke-XI dimulai.
Pantauan media ini, perdana star kategori Head to Head putri yakni Kabupaten Minahasa Selatan dan Bolaang Mongondow.
Adapun tim FAJI yang mengikuti lomba arung jeram putri Kategori Head to Head sebagai berikut:
FAJI Minsel
FAJI Bolmong
FAJI Talaud
FAJI Bitung
FAJI Minahasa
FAJI Tomohon
FAJI Minut
FAJI Manado
FAJI Sangihe
(YEN)
Comments are closed, but trackbacks and pingbacks are open.