Balai P2P Sulawesi Lakukan Monev Program BSPS di Kotamobagu

0

Telusur.news, Kotamobagu Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Kepala Balai P2P Sulawesi I, H. Hujurat Lohy ST.MT. melakukan kunjungan kerja (Kunker) di wilayah Kota Kotamobagu.

Dalam kunjungan tersebut Kepala Balai P2P Sulawesi I, diterima Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (PRKP) Kotamobagu Chelsia Paputungan.

Menurut Kepala Dinas PRKP Kotamobagu Chelsia Peputungan, kunjungan kerja yang dilakukan terkait pemasangan peneng di beberapa rumah yang dibangun melalui dana Bantuan Stimulus Perumahan Swadaya (BSPS), sekaligus melakukan monitoring dan evaluasi (Monev) program BSPS di Kota Kotamobagu.

“Pemasangan peneng untuk rumah penerima bantuan BSPS yang sudah 80 persen atau sudah tutup atap,” ujarnya.

Leave A Reply

Your email address will not be published.