Browsing Category
Bolmong
Bupati Limi Mokodompit Hadiri Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1444 H di Kecamatan Poigar
BOLMONG — Bupati Limi Mokodompit menghadiri peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad saw 1444 H, di Kecamatan Poigar, Kabupaten Bolaang Mongondow, Sabtu 18 Februari 2023.
Adapun tema peringatan Isra Mi'raj adalah Kiranya memperkuat ukhuwah Islamiah, Ukhuwah Wathaniyah dan Ukhuwah Insaniyah.
Pada kesempatan itu, Bupati Limi Mokodompit…
Read More...
Wakili Bupati Limi Mokodompit, Asisten III Pimpin Apel KORPRI
BOLMONG — Wakili Bupati Limi Mokodompit, Asisten III Bolmong Ashari Sugeha, memimpin apel koprs pegawai republik indonesia (Korpri) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong), Jumat 17 Februari 2023.
Ashari Sugeha membacakan sambutan Bupati Limi menyampaikan, apel korpri hari ini, merupakan momentum bagi seluruh anggota korpri…
Read More...
Cegah Inflasi, Bupati Limi Mokodompit Minta TPID Dan Instansi Teknis Pantau Harga Bapok
BOLMONG — Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow dalam mencegah terjadinya kenaikan inflasi, Bupati Limi Mokodompit meminta TPID dan instans teknis untuk melakukan pemantauan harga bahan pokok.
Hal ini disampaikan Bupati Limi Mokodompit saat memberikan sambutan pada apel korpir dilingkungan Pemkab Bolmong, Jumat 17 Februari 2023.
“Saya minta…
Read More...
Pemkab Bolmong Raih Peringkat Pertama Pengelolaan DAK Fisik Tahun 2022 se-Sulut
BOLMONG — Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong), Kamis (16/02/2023) menerima penghargaan peringkat pertama pengelolaan Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik tahun anggaran 2022 se – Sulawesi Utara (Sulut).
Penyerahan penghargaan ini, digelar disela – sela kegiatan Workshop pengelolaan keuangan pemerintah daerah dan Badan Layanan Umum Daerah…
Read More...
Bupati Limi Mokodompit dan Kapolres Bolmong Pantau Harga Bapok di Pasar Lolak
BOLMONG — Bupati Bolaang Mongondow (Bolmong) Limi Mokodompit melakukan pemantauan terhadap harga bahan pokok (Bapok), di pasar Lolak.
Pemantauan tersebut dilakukan Bupati Limi Mokodompit pada Rabu 15 Februari 2023 di pasar Lolak bersama Kapolres Bolmong AKBP Slamet SIK MH.
Selain itu, ada Ketua Pengadilan Negeri Kotamobagu Junita Beatrix Ma’i…
Read More...
Kunjungi Rumah Korban Hilang, Feramitha Mokodompit Berikan Motivasi dan Dukungan
BOLMONG — Belum lama ini di Kabupaten Bolaang Mongondow, Provinsi Sulawesi Utara dikabarkan ada seorang anak berusia 5 tahun, wagra Desa Inuai kecamatan Passi Barat hilang.
Adanya kejadian tersebut, Selasa 14 Februari 2023, Ketua KNPI Bolmong Feramitha Mokodompit mengunjungi rumah keluarga korban untuk memberikan motivasi dan dukungan.
"saya…
Read More...
Kepala Bappeda Bolmong Buka Musrembang RKPD di Kecamatan Passi Timur
BOLMONG —Kepala Bappeda Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) Mutu Mokoginta, buka Musrembang Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) tahun 2024 di Kecamatan Passi Timur.
Kegiatan tersebut dilaksanakan di BPU Desa Poppo Kecamatan Passi Timur, Senin 13 Februari 2023.
Adapun tema dalam Musrembang RKPD Tahun 2024 adalah pengembangan daya saing…
Read More...
Bupati Limi Mokodompit Hadiri Rapat Umum Pemegang Saham Bersama BSG
Normal
0
false
false
false
EN-ID
X-NONE
X-NONE
!-->!-->-->!-->!-->-->!-->…
Read More...
Bolmong Raih Nilai B dari Hasil Evaluasi Kemen PAN-RB Atas Penyelenggaraan Pelayanan Publik
BOLMONG - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow (Bolmong), raih nilai B atau baik dari hasil evaluasi oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB) atas penyelenggaraan kinerja pelayanan publik tahun 2022.
Bupati Bolmong, Limi Mokodompit nilai B atau baik yang diraih oleh oleh Pemkab Bolmong dari…
Read More...
Bupati Bolmong Limi Mokodompit Minta Tenaga Ahli P3MD Kawal Dana Desa
BOLMONG – Bupati Bupati Bolaang Mongondow Ir. Limi Mokodompit, MM melaksanakan audiensi bersama Tenaga Ahli Program Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa (P3MD).
Audiensi bersama P3MD tersebut berlangsung di Ruang Kerja Bupati pada Senin 6 Februari 2023.
Dalam kegiatan Audiens bersama P3MD itu Bupati Bolmong, Limi Mokodompit…
Read More...