Browsing Category
Ekonomi Bisnis
Sapu Ijuk Buatan Krisno Rambah Pasar Luar Daerah
Kotamobagu — Sapu ijuk produk kerajinan tangan buatan Krisno Paeng mulai rambah pasar ke luar daerah.
Usaha yang beralamat di Desa Sia’, Kecamatan Kotamobagu Utara, ini tetap eksis dan bertahan ditengah persaingan pasar dengan sapu modern berbahan dasar plastik.
“Selain di Kotamobagu, ada juga permintaan dari luar kota seperti Minahasa,…
Read More...
Usaha Ayam Miss You Kevin Perhari Raup Omzet Jutaan Rupiah
Kotamobagu — Usaha Ayam Miss You, milik Kevin Tahulending, bisa raup omzet jutaan rupiah per hari.
Bisnis yang beralamat di Kelurahan Genggulang, Kecamatan Kotamobagu Utara dibuat berawal dari ide sang kaka. Karena waktu kakanya berada di Ibu Kota Jakarta, sempat melihat dan makan menu yang serupa.
“Setelah kaka saya pulang dari Jakarta, Dia…
Read More...
Buka Usaha Kedai Kalibrasi 43, Pemuda Moyag Ini Sediakan Minuman Khas Daerah
Kotamobagu — Sumantri warga Desa Moyag, Kotamobagu Timur mendirikan usaha kedai Kalibrasi Kopi 43. Selain itu, usahanya yang didirikannya itu menyajikan menu andalan yakni gula aren.
“Di tempat ini kami menyediakan minuman khas daerah ini, yang bahan dasarnya dari gula aren yang kami racik sedemikain rupa sehingga menjadi nikmat dan bisa…
Read More...
Kedai Kopi Kita Buka Cabang di Kotamobagu
Kotamobagu — Kedai kata kopi kini buka cabang di Kotamobagu. Sebagaimana yang disampaikan Kepala Divisi Marketing, Setya Eka Putra dimana Kata Kopi punya rostingan khusus mengelola biji kopi yang berkualitas.
“Kami mengambil keseluruh kategori, seluruh produk Kata Kopi bisa dinikmati orang tua, anak muda dengan rasa tidak terlalu pahit begitu…
Read More...
Bisnis Parfum Milik Iksan Mael Sangat Menjanjikan
Kotamobagu — Prospek bisnis parfum sangat menjanjikan. Hal ini yang membuat Iksan Mael berinisiatif membuka toko parfum yang diberi nama Parfum Kembar.
Toko yang beralamat di Kelurahan Biga, Kecamatan Kotamobagu Utara, itu, menyediakan produk-produk parfum berkualitas dengan berbagai merk dan pilihan aroma yang tahan wanginya.
“Ada 35 macam…
Read More...
Produksi Kopi dan Kakao di Kotamobagu Capai Ratusan Ton
Kotamobagu - Produksi kopi dan kakao di Kota Kotamobagu sangat menjanjikan dengan produksi mencapai ratusan ton. Hal ini sebagaimana data yang diungkap oleh Badan Perencanaan penelitian dan Pembangunan Daerah (Bappelitbangda) Kota Kotamobagu.
Dari data Bappelitbangda Kotamobagu itu, produksi mencapai ratusan ton itu dari hasil perkebunan Kopi…
Read More...
Kwetiau Seafood Pedas Dapur Saturnus Menggugah Selera
Kotamobagu — Menu kwetiau goreng seafood pedas Dapur Saturnus menggugah selerah. Hanya dengan Rp20 ribu, anda bisa menikmati seporsi sensasi rasanya yang sangat enak.
Dapur Saturnus dibuka mulai pukul 11.00 wita senin hingga sabtu.
Bumbu khas buatan sendiri yang diolah oleh koki terbaik dipastikan siapa pun yang mencobanya pasti akan…
Read More...
Kedai Kopi Eldian Sajikan Ragam Varian Kopi
Kotamobagu - Kedai Kopi Eldian milik Fitrah Detu di Kelurahan Molinow, Kecamatan Kotamobagu Barat menyajikan ragam varian kopi dan harganya terjangkau bagi semua kalangan.
“Di sini kita menyediakan Green Tea 15 K, Taro 15 K, Thai Tea 15 K, Pink Lava 18 K, Chocolate 18 K, Oreo, Blend 20 K, Biscottice 20 K, Kopi Susu 10 K, Eldian drip 10 K, SO…
Read More...
Selain Produksi Ayam Bangkok, BTF Kotamobagu Ciptakan Obat Turun Urat Untuk Ayam
Kotamobagu - Belakangan, kabar terbaru bahwa BTF Kotamobagu saat ini, tak hanya memproduksi ayam Bangkok tarung. Bahkan, BTF kini telah mengeluarkan atau menciptakan obat untuk penyakit ayam turun urat.
“Produk ini sudah beberapa bulan lalu kita gunakan dan diuji. Alhamdulillah hasil dan khasiatnya sangat ampuh. Sudah ada beberapa ayam…
Read More...
Roti Buatan Mas Sugiman Yang Diberi Nama Ira Roti, Laris Lembut dan Enak
Kotamobagu — Roti merupakan produk pangan yang berbahan dasar tepung terigu dan diolah dengan cara dipanggang. Roti adalah makanan olahan tertua di dunia. Dari sejarah itu maka tidak heran jika tingginya minat orang-orang terhadap roti.
Peluang ini yang coba ditangkap oleh Mas Sugiman bersama Istrinya Erna Bambuena. Mereka mencoba membuka usaha…
Read More...